Dampak Penggunaan Media Sosial Instagram Terhadap Perilaku Sosial Remaja di SMP Negeri 74 Jakarta

Authors

  • Salma Khoerunisa Universitas Negeri Jakarta, Indonesia
  • Abdul Haris Fatgehipon Universitas Negeri Jakarta, Indonesia

Keywords:

Media sosial, Instagram, Perilaku Sosial

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk mendeskripsikan dampak penggunaan media sosial Instagram terhadap perilaku sosial remaja di SMP Negeri 74 Jakarta. Penelitian ini menggunakan pendekatan kualitatif dengan metode deskriptif. Penelitian ini akan di laksanakan di SMP Negeri 74 Jakarta, Kecamatan Pulogadung, Kota Jakarta Timur, dengan mengambil subjek 7 peserta didik yang memiliki retan usia 12-15 tahun (remaja fase awal) yang aktif menggunakan media sosial Instagram dengan durasi minimal 3 jam dalam sehari. Dalam penelitian ini digunakan teknik pengumpulan data yang akan meiputi tahap observasi, wawancara, dokumentsi, dan pencatatan. Analisis data penelitian ini meliputi Reduksi data, Penyajian data, dan Verifikasi atau penyimpulan data. Hasil penelitian ini menunjukan bahwa terdapat pengaruh dampak yang signifikan dari penggunaan media sosial Instagram terhadap perilaku sosial pada remaja. Hal ini dapat dilihat diantaranya dengan melalui tiga aspek utama, yaitu; aspek kognitif, aspek afektif, dan aspek behavioral.

References

Ajhuri, K. F. (2019). Psikologi perkembangan: Pendekatan sepanjang rentang kehidupan. Yogyakarta: Penebar Media Pustaka, 135–136.

Armayani, R. R., Tambunan, L. C., Siregar, R. M., Lubis, N. R., & Azahra, A. (2021). Analisis peran media sosial Instagram dalam meningkatkan penjualan online. Jurnal Pendidikan Tambusai, 5(3), 8920–8928.

Azizah, K. N., & Amrullah, R. (2024). Penggunaan Media Sosial Dan E-Commerce Sebagai Media Pemasaran Dalam Mendukung Potensi Ekspor Produk. Neraca: Jurnal Ekonomi, Manajemen Dan Akuntansi, 2(1), 178–188.

Cahyono, A. S. (2016). Pengaruh media sosial terhadap perubahan sosial masyarakat di Indonesia. Publiciana, 9(1), 140–157.

Daulay. (2023). Penggunaan Media Sosial Terhadap Kepercayaan Diri Remaja. Jurnal Bimbingan dan Konsuling: Vol.8, No. 2

Dewa, C. B., & Safitri, L. A. (2021). Pemanfaatan media sosial tiktok sebagai media promosi industri kuliner di yogyakarta pada masa pandemi covid-19 (studi kasus akun tiktok javafoodie). Khasanah Ilmu-Jurnal Pariwisata Dan Budaya, 12(1), 65–71.

Ferlitasari, R. (2018). Pengaruh media sosial instagram terhadap perilaku keagamaan remaja (Studi pada rohis di SMA perintis 1 bandar lampung). UIN Raden Intan Lampung.

Fujiawati, F. S., & Raharja, R. M. (2021). Pemanfaatan media sosial (instagram) sebagai media penyajian kreasi seni dalam pembelajaran. JPKS (Jurnal Pendidikan Dan Kajian Seni),

Khasanah, U., Anugrah, R., Rachmawati, S., & Cahyasiam, R. (2024). Analisis Respon Mahasiswa Universitas Djuanda Terhadap Postingan Akun Instagram@ Pedulybogor. Karimah Tauhid, 3(1), 480–489.

Risnawati, W. S., Purbasari, I., & Kironoratri, L. (2022). Analisis Penggunaan Aplikasi Tiktok terhadap Perubahan Perilaku Sosial Siswa SD N 2 Temulus. JIIP-Jurnal Ilmiah Ilmu Pendidikan, 5(8), 3029–3036.

Sari, W. N. (2021). Pendidikan Karakter Melalui Pembelajaran IPS. PESHUM: Jurnal Pendidikan, Sosial Dan Humaniora, 1(1), 10–14.

Shafar, M. (2023). Perubahan Perilaku Sosial Di Era Digital Pada Siswa Yang Menggunakan Gawai Di Smp Negeri 50 Jakarta. UNIVERSITAS NEGERI JAKARTA.

Slamet, S., & Yuttama, F. R. (2023). Analisis Tren Media Sosial Bank Umum Syariah di Indonesia Tahun 2023. Sharef: Journal of Sharia Economics and Finance, 1(2), 84–93.

Wardani, A. S. (2021). Pengguna internet dunia tembus 4, 66 Miliar, rata-rata online di smartphone. Retrieved October, 3, 2021.

Winarti, Y., & Andriani, M. (2020). Hubungan paparan media sosial (instagram) dengan perilaku seks bebas pada remaja di SMA Negeri 5 Samarinda. Jurnal Dunia Kesmas, 8(4), 219–225.

Downloads

Published

2024-05-25

How to Cite

Khoerunisa, S., & Fatgehipon, A. H. . (2024). Dampak Penggunaan Media Sosial Instagram Terhadap Perilaku Sosial Remaja di SMP Negeri 74 Jakarta. Journal of Comprehensive Science (JCS), 3(5). Retrieved from https://jcs.greenpublisher.id/index.php/jcs/article/view/708