Pengalaman Literasi Informasi Pewara Padang Tv Pada Program Sumbar Rancak Bana
DOI:
https://doi.org/10.59188/jcs.v3i3.658Keywords:
Literasi Informasi, Penyiar TelevisiAbstract
Penelitian tersebut mendeskripsikan kompetensi literasi seorang pembawa berita atau presenter di salah satu stasiun televisi lokal Padang Tv. Jenis penelitian ini adalah kualitatif dengan deskriptif. Teknik pengumpulan data yang digunakan adalah observasi dengan cara wawancara kepada informan, untuk melihat pengalaman perilaku informan. Data primer dalam penelitian ini menggunakan wawancara, juga observasi. Data sekunder dalam penelitian ini berasal dari jurnal, buku, atau skripsi. Teknik analisis data penelitian ini adalah reduksi data, penyajian data dan juga penarikan kesimpulan. Hasil penelitiannya adalah : (1) Sebelum siaran, (2) Selama siaran, dan (3) Setelah siaran berlangsung.
Downloads
Published
How to Cite
Issue
Section
License
Copyright (c) 2024 Callizki Citra Syaris, Yona Primadesi
This work is licensed under a Creative Commons Attribution-ShareAlike 4.0 International License.
Authors who publish with this journal agree to the following terms:
- Authors retain copyright and grant the journal right of first publication with the work simultaneously licensed under a Creative Commons Attribution-ShareAlike 4.0 International (CC-BY-SA). that allows others to share the work with an acknowledgement of the work's authorship and initial publication in this journal.
- Authors are able to enter into separate, additional contractual arrangements for the non-exclusive distribution of the journal's published version of the work (e.g., post it to an institutional repository or publish it in a book), with an acknowledgement of its initial publication in this journal.
- Authors are permitted and encouraged to post their work online (e.g., in institutional repositories or on their website) prior to and during the submission process, as it can lead to productive exchanges, as well as earlier and greater citation of published work.