Optimalisasi Pengelolaan Retribusi Oleh Badan Pendapatan Daerah Kabupaten Timor Tengah Selatan Periode 2022
DOI:
https://doi.org/10.59188/jcs.v2i7.447Keywords:
Optimalisasi, Pengelolaan, Retribusi, DaerahAbstract
Penelitian ini bertujuan untuk menguji Optimalisasi pengelolaan retribusi pasar oleh Badan Pendapatan Daerah Kabupaten Timor Tengah Selatan. Jenis penelitian yang di gunakan adalah penelitian kualitatif. Populasi penelitian ini yaitu Badan Pendapatan Daerah Kabupaten Timor Tengah Selatan dengan sampel yaitu pemilihan responden berdasarkan kriteria tertentu (purposive sampling). Teknik pengumpulan data dilakukan dengan metode kepustakaan dan metode lapangan. Metode analisis data yang digunakan adalah kondensasi data, penyanian data dan pengambilan kesimpulan. Hasil penelitian ini membuktikan bahwa Badan Pendapatan Daerah Kabupaten Timor Tengah Selatan berhasil dalam mengoptimalisasikan pengelolaan retribusi di Kabupaten Timor Tengah Selatan karena tercapainya target penerimaan retribusi yang telah ditetapkan dan realisasi retribusi di Kabupaten Timor Tengah Selatan yang meningkat setiap tahunnya.
Downloads
Published
How to Cite
Issue
Section
License
Copyright (c) 2023 Bintang G. P Silitonga, Ika Wulandari
This work is licensed under a Creative Commons Attribution-ShareAlike 4.0 International License.
Authors who publish with this journal agree to the following terms:
- Authors retain copyright and grant the journal right of first publication with the work simultaneously licensed under a Creative Commons Attribution-ShareAlike 4.0 International (CC-BY-SA). that allows others to share the work with an acknowledgement of the work's authorship and initial publication in this journal.
- Authors are able to enter into separate, additional contractual arrangements for the non-exclusive distribution of the journal's published version of the work (e.g., post it to an institutional repository or publish it in a book), with an acknowledgement of its initial publication in this journal.
- Authors are permitted and encouraged to post their work online (e.g., in institutional repositories or on their website) prior to and during the submission process, as it can lead to productive exchanges, as well as earlier and greater citation of published work.