Profil Kondisi Fisik Kelas Keberbakatan Olahraga Cabang Olahraga Bola Basket Di Sma Negeri 1 Turen

Authors

  • Hanas Hutama Arinsa Putra Universitas Negeri Malang, Indonesia
  • Sri Wulandari Universitas Negeri Malang, Indonesia
  • Mukhammad Rivanda Dinata Prasetya Universitas Negeri Malang, Indonesia
  • Meyrin Villanvera Pancasurya Universitas Negeri Malang, Indonesia
  • Taufik Taufik Universitas Negeri Malang, Indonesia

DOI:

https://doi.org/10.59188/jcs.v2i5.320

Keywords:

Olahraga, Basket, Tes & pengukuran

Abstract

Olahraga basket adalah olahraga bola besar dengan intensitas tingg yang membutuhkan keterampilan teknis dan kondisi fisik yang baik. Kondis fisik atlet sangatlah berpengaruh terhadap prestasi maksimal yang dicapai Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui kondisi fisik atlet basket SMA Negeri 1 Turen. Penelitian ini merupakan penelitian survei dengan desain deskriptif. Subjek dari penelitian ini adalah atlet kelas keberbakatan cabang olahraga basket SMA Negeri 1 Turen yang berjumlah 13 sampel Penelitian ini menggunakan tes untuk mengetahui vo2max, kecepatan kelincahan, dan kelentukan yang kaitannya dengan kondisi fisik atle basket. Teknik pengumpulan data menggunakan teknik tes dan pengukuran kondisi fisik. Instrumen dalam penelitian ini meliputi IMT lemak tubuh, sit and reach, push up, sit up, back up, superman, wallshit bass test, sprint 20 m, illinois, vertical jump, single tripple jump, dan MFT.

Downloads

Published

2023-05-08

How to Cite

Hutama Arinsa Putra, H., Wulandari, S. ., Rivanda Dinata Prasetya, M., Villanvera Pancasurya, M. ., & Taufik, T. (2023). Profil Kondisi Fisik Kelas Keberbakatan Olahraga Cabang Olahraga Bola Basket Di Sma Negeri 1 Turen. Journal of Comprehensive Science (JCS), 2(5), 1052–1066. https://doi.org/10.59188/jcs.v2i5.320